Setelah sukses dengan debut koleksi, ditampilkan di ajang
Muslim Fashion Festival Indonesia (Muffest) 2019. Pada akhir Mei, karya siswa
Balai Besar Pengembangan Latihan Kerja (BBPLK)
Semarang Kejuruan Fashion Technology yang di bawah naungan label LNC (Life Needs Colour) mendapatkan
kesempatan untuk merambah pasar global, khususnya Eropa, melalui ajang skala
internasional LA MODE Sur La Seine à Paris di Kota Paris, Perancis 2019.
26 Okt 2019
25 Okt 2019
Bluebird Jalin Komitmen dengan PLN guna Percepat Program Kendaraan Bermotor Listrik Baterai
Seiring komitmen mendukung aspek pelestarian lingkungan, khususnya dalam pengurangan polusi udara. Setelah melakukan terobosan pengoperasian taksi listrik pada bulan April 2019 lalu, Bluebird melaksanakan kerjasama dengan PLN dalam percepatan kendaraan bermotor listrik berbasis baterai untuk transportasi jalan dan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU)
24 Okt 2019
Bersama Melihat dan Memprediksi Ekonomi 2020 di Kafe BCA XI
![]() |
| dokpri |
Sebagai makhluk mulia, manusia dimungkinkan melihat
dari sudut pandang positif pada setiap kondisi dan atau keadaan yang terjadi. Dari
sikap optimis itulah, konon membuat manusia bisa survive di segala situasi.
Hera F
Haryn, EVP Sekretaris dan Komunikasi Perusahaan BCA, menyampaikan di awal acara
Kafe BCA 11 – Economy Outlook 2020 ; Capturing Opportunities to Growth, bahwa Ekonomi Outlook 2020 adalah momentum untuk
mencari solusi. Hera mengajak untuk jangan mengeluh dan melulu menggerutu, tapi
focus melihat peluang untuk bertumbuh.
Langganan:
Komentar (Atom)


